Lagu Piala Dunia - The Changcuters

Lagu Piala Dunia - The Changcuters. Sebentar lagi piala dunia 2010 akan digelar di afrika selatan, jadwal piala dunia 2010 pun banyak dibaca para netter, Lagu Piala Dunia lagi disiapkan oleh The Changcuters dengan judul, ”Ayo Semangat”. Lagu itu dibuat  menjelang perhelatan sepak bola dunia, band asal Bandung, The Changcuters, menyiapkan lagu resmi untuk Piala Dunia, judulnya, ”Ayo Semangat”.

0 comments:

Post a Comment